Bukan Impian Semusim - Metafora
Menjelma lagi kenangan ini
Setelah bermusim engkau pergi
Aku sendiri tidak mengerti
Apakah cerita ini?
Mungkinkah kita bersama lagi
Mengukir sejarah berillusi
Andainya ini bisa terjadi
Musim yang manakah lagi?
Bukanlah aku melawan takdir
Rindu belum berakhir
Begitu pun mimpi ku berdoa
Berulanglah masa
Kira benarlah masa berubah
Biar tidak disini
Dimana jua
Rela menjadi... musim abadi
Kira benarlah masa berubah
Biar tidak di sini
Dimana jua
Rela menjadi... musim abadi
Andainya...
( solo )
Indah impian hanya impian
Kenangan hanya tinggal kenangan
Bagai tanda yang menjadi nesan
Dan aku pun kesepian
Kira benarlah masa berubah
Biar tidak di sini
Di mana jua
Rela menjadi... musim abadi
Kira benarlah masa berubah
Biar tidak di sini
Di mana jua
Rela menjadi... musim abadi
Kerana cinta antara kita
Bukan hanya kenangann
Cintaku ini cinta abadi
Bukan impian... semusim...
Recent Artwork II Oil Painting on Canvas
-
Recent artwork, oil painting on canvas, 122cm x 60cm, 2018. This new
artwork is for the next showcase that will take place in KL soon if
everything is ok.
6 years ago